Mungkin bagi sebagian besar orang bingung mencari cara untuk menghilangkan rasa bosan ketika hari liburnya hanya berdiam diri di rumah saja . Apalagi bagi pelajar yang sudah memasuki libur panjang, rasa bosan sering menghantui ketika kita sudah tidak tau akan melakukan kegiatan apa lagi setelah rutinitas kita selesai di lakukan.
KEMBALI KE ARTIKEL