Mohon tunggu...
KOMENTAR
Olahraga

Kembali Mengukir Prestasi, Komunitas Tricking Tasikmalaya Sabet Medali Emas dalam Tricking Battle Junior 1 on 1

20 Maret 2024   07:32 Diperbarui: 28 Maret 2024   08:59 282 2
Jakarta Selatan,17/03/24. Komunitas Tricking Tasikmalaya kembali menorehkan prestasi gemilang dalam ajang Tricking Battle Junior 1 on 1 yang diselenggarakan di Kanika Gymnantic Club pada tanggal 17 Maret 2024. Pada perlombaan kali ini, Wildan Tharikul Mubarok, salah satu anggota komunitas, berhasil meraih medali emas setelah mengalahkan lawannya di babak final.

Prestasi ini merupakan bukti nyata dedikasi dan kerja keras komunitas Tricking Tasikmalaya dalam mengembangkan dan mempromosikan olahraga tricking di daerahnya. Komunitas ini secara rutin mengadakan latihan dan pembinaan bagi para anggotanya, termasuk Dandi, Rikaz, Zahran,  Fakhri dan Fidzri yang telah menunjukkan bakat luar biasa sejak awal bergabung.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun