Mohon tunggu...
KOMENTAR
Olahraga

Rayakan Satu Dekade, Komunitas Easyticks mengadakan Tricking Camp Semarang

19 November 2023   10:04 Diperbarui: 20 November 2023   17:17 264 0
Komunitas Tricking Easytricks menyelengarakan event peringatan ulang tahun ke 10 tahun ( 1 dekade) dengan mengadakan tricking camp, Sharing session, tricking battle & jamming di Gor Manunggal Jati Semarang, Sabtu-Minggu (4-5/11/23). Event ini di hadiri oleh bintang tamu dari tricking Adrenaline Worldwide yaitu Riyanto Soetrisno dari Amsterdam, Belanda dan dihadiri hampir 60 tricker di seluruh Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun