Mohon tunggu...
KOMENTAR
Entrepreneur Pilihan

Beberapa Startup Indonesia Melakukan PHK Karena Bubble Burst. Apa Itu Bubble Burst?

7 Juli 2022   12:00 Diperbarui: 9 Juli 2022   19:26 455 5
Pada pertengahan tahun 2022 ini, perusahaan rintisan berbasis teknologi atau startup sedang mengalami masa-masa sulit. Akibatnya, para pekerja dari beberapa startup di berbagai negara mengalami pemutusan hubungan kerja (PHK) atau layoff secara besar-besaran tak terkecuali di Indonesia. Berdasarkan data dari Eccomurz dan Designrant dalam Layoff Form mereka, terdapat beberapa startup ternama di Indonesia yang melakukan PHK, yaitu Zenius, Pahamify, Linkaja, JD.ID, dan masih banyak lagi. PHK di beberapa startup ini dapat terjadi karena perusahaan sedang mengalami kesulitan keuangan akibat kurangnya pendanaan. Fenomena kurangnya pendanaan di kalangan startup inilah yang disebut dengan istilah bubble burst. Lalu, mengapa fenomena tersebut disebut bubble burst? Apa penyebabnya? Berikut penjelasannya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun