Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pengelolaan Program yang Berdampak Positif pada Murid: Student Agency

25 November 2022   18:03 Diperbarui: 25 November 2022   18:05 11991 0
Program yang berdampak positif pada murid merupakan salah satu bentuk penyusunan dan pengelolaan program sekolah yang berdasarkan pada kebutuhan murid. Kegiatan ini menempatkan murid sebagai salah satu unsur paling penting dalam penyelenggaraan pendidikan di sekolah. Sebagai mana yang termuat dalam dasar filosofi pendidikan Ki Hajar Dewantara bahwa maksud pengajaran dan pendidikan yang berguna untuk perikehidupan bersama adalah memerdekakan manusia sebagai anggota persatuan (rakyat). Bedasarkan landasan tersebut maka sudah sewajarnya jika sekolah melakukan pengelolaan program pendidikannya yang dapat memberikan dampak positif bagi seluruh murid-murid yang ada di sekolah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun