Publik dibuat tercengang dengan berita yang sedang hangat akhir akhir ini. Nama Herry Wirawan mencuat dalam kasus pemerkosaan anak. Tidak tanggung-tanggung, masyarakat sangat geram karena korbannya berjumlah belasan.
Ironisnya beberapa diantaranya sudah hamil, bahkan ada yang lebih dari satu kali melahirkan.
KEMBALI KE ARTIKEL