Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe Pilihan

Memperbaiki Sendiri atau Panggil Tukang: Antara Manfaat Pribadi atau Kepentingan Sosial

1 Desember 2024   22:56 Diperbarui: 2 Desember 2024   07:31 294 25
Sudah hampir sebulan bak penyimpanan air di rumah saya bocor. Kebocorannya berada pada titik yang lumayan parah, macam kebocoran uang di suatu negeri. Bak itu berbentuk kubus dengan ukuran 1 M3, terbuat dari pasangan batako. Jika menggunakan rumus volume kubus, wadah air itu diperkirakan mampu menampung sekitar 1.000 liter air.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun