RAJA Arab Saudi Salman bin Abdul Aziz Al Saud resmi berkunjung ke Indonesia awal Maret ini. Beberapa media Saudi Arabia menyebut kunjungan ini sebagai “Kunjungan terhadap Saudara”. Sementara di Indonesia, sebagai tuan rumah, kunjungan ini disambut begitu hangat, gegap gempita, dan penuh antusiasme.
KEMBALI KE ARTIKEL