Mohon tunggu...
KOMENTAR
Financial Pilihan

Apa Itu Redenominasi? Isu yang Muncul di Penerbitan Uang Baru

29 Agustus 2022   14:12 Diperbarui: 29 Agustus 2022   15:08 1395 4
JAKARTA --  29 Agustus (moerni) -- Anda sudah punya uang baru atau uang tahun emisi 2022? Coba diterawang? Yang terlihat hanya gambar tokoh pahlawan dan satuan rupiah tanpa tiga nol di belakangnya. Benar, kan! Masalah inilah yang sempat mewarnai peluncuran uang baru. Bank Indonesia diisukan telah melakukan redenominasi rupiah. Sebenarnya apa itu redenominasi?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun