Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bola

Analisis Pro dan Kontra Eric Thohir Menjadi Ketua Umum PSSI

13 Juni 2023   23:58 Diperbarui: 13 Juni 2023   23:59 187 0
Pemilihan Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) selalu menjadi perhatian publik, mengingat pentingnya peran tersebut dalam pengembangan dan kemajuan sepak bola di Indonesia. Pada periode pemilihan Ketua Umum PSSI yang bertepatan dengan tahun ini, yaitu tepatnya digelar pada Kongres Luar Biasa PSSI telah terpilih Ketua Umum Baru. Beliau adalah Bapak Eric Thohir, seorang pengusaha sukses dan tokoh olahraga terkemuka, beserta staf dan kepengurusan yang baru juga. Namun, seperti halnya dalam setiap pemilihan pemimpin, pendapat masyarakat terbagi antara mereka yang pro dan kontra terhadap Eric Thohir sebagai Ketua Umum PSSI.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun