Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

KKNT Inovasi IPB 2023: Bio-Childpreneur untuk Meningkatkan Kreativitas Anak Desa Tajurhalang

31 Juli 2023   01:15 Diperbarui: 31 Juli 2023   01:25 85 2
Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKN-T) IPB melakukan kegiatan kreativitas anak-anak Desa Tajurhalang di RW 02, Desa Tajurhalang, Kecamatan Cijeruk, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Kegiatan ini dilakukan pada setiap Sabtu tanggal 8, 15, dan 22 Juli 2023, bertempat di TPA At-Taqwa RW 02 Desa Tajurhalang. Program kegiatan ini bernama Bio-Childpreneur, yang terbagi menjadi 2 (dua) subprogram yaitu Bioart Class dan Childpreneurship Class.

Bioart Class merupakan sebuah bentuk seni yang menggabungkan prinsip-prinsip biologi dengan praktik seni. Bioart class dapat menjadi kegiatan yang menarik dan edukatif untuk anak-anak dalam mempelajari makhluk hidup dan meningkatkan kreativitas anak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun