Paling ngeselin kalau nonton olahraga, baik langsung maupun tidak langsung, jika menemukan sponsornya yang ternyata musuh kesehatan. Olahraga kan untuk kesehatan, kok gambar yang tertera justru memiliki peringatan tentang bahayanya di bidang kesehatan.
KEMBALI KE ARTIKEL