Hampir setiap tahun kita peringati dan rayakan hari lahir negara kita tercinta lewat beberapa seremonial. seperti upacara bendera, berkumpul merefleksikan perjuangan para pejuang kita pada tahun 1945, atau lomba-lomba yang bisa membuat kita membaur dan bersatu sesama anak bangsa yang esensinyanya untuk meneledani sikap para pendahulu kita bersatu untuk kemerdekaan Negara Kesatuan Republik Indonesia yang kita cintai ini.
KEMBALI KE ARTIKEL