Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Pendidikan Seks yang Perlu

21 Juli 2016   13:27 Diperbarui: 21 Juli 2016   13:40 49 0
Pendidikan seks non formal semestinya menjadi solusi paling basis di dalam setiap kehidupan rumah tangga. Dengan sendirinya, setiap anak akan bertanya atau bersinggungan dengan seksualitas. Mereka sudah memiliki fase-fase tertentu dimulai dari rasa penasaran mengapa antara satu anak perempuan dan anak lelaki memiliki perbedaan kelamin. Orangtua semestinya tidak perlu khawatir akan bagaimana dengan pengetahuan anaknya mengenai seksualitas, atau terburu-buru memberikan pendidikan seksualitas secara utuh dan lengkap sebab khawatir sang anak terjerumus ke dalam informasi yang salah atau berseberangan, mungkin malah membiarkan anak-anaknya mencari-cari sendiri di luar pengawasan orangtua sebagaimana yang terjadi (sebagai asal muasal) dari kasus kekerasan yang marak terjadi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun