Langkah Tempo yang memberikan kesempatan khusus kepada Surya Paloh dalam sebuah wawancara 4 seri patut dipuji. Selama ini media cenderung hanya memberi potongan informasi yang provokatif, sehingga mengubah makna pernyataannya menjadi kecaman masyarakat luas. Padahal Surya Paloh sudah berkali-kali menegaskan bahwa dia pribadi dan NasDem telah memberi kepercayaan dan kehormatan kepada KPK untuk terus mengungkap kasus Bansos Gubernur Sumut hingga tuntas, termasuk dengan resiko yang sudah terjadi: Sekjen nya sendiri akhirnya terjerat.
KEMBALI KE ARTIKEL