Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa UNEJ Gelar Demonstrasi Pembuatan Minuman Serbuk Instan Milky Orange dan Edukasi Pengemasan Sebagai Inisiasi Usaha di Desa Mundurejo, Jember

27 Agustus 2024   15:22 Diperbarui: 27 Agustus 2024   15:26 248 0
Mahasiswa Universitas Jember yang tergabung dalam Program Dosen Mengabdi di Desa Asal (PROSENDI DESA) dibawah bimbingan Bapak Andi Eko Wiyono, S.TP., M.P. disambut baik oleh masyarakat Desa Mundurejo, Kecamatan Umbulsari, Jember dalam acara demonstrasi pembuatan minuman serbuk milky orange serta penyuluhan terkait pengemasan yang tepat terhadap produk sebagai inisiasi usaha mandiri masyarakat, Sabtu (24/08/2024) berlokasi di Kantor Desa Mundurejo, Kec. Umbulsari, Jember.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun