Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Gendut Itu Nggak Seksi (Buat Cewek Wajib Baca)

11 April 2011   09:53 Diperbarui: 26 Juni 2015   06:55 6827 0
Banyak cewek mengeluh ingin kurus tapi tidak mau menahan nafsu makannya. Saat Miss Kira membagikan jurus tips diet pada sahabat sekitar, ini dia sederet  ARGUMEN yg mereka berikan:

"Kalau lagi diet sering merasa pusing rasanya seperti belum makan" Musuh bebuyutan sama timbangan, tapi tetap gak bisa berhenti jajan. Semua mau di beli dan di cicipi.

"Terlalu kurus itu gak asik. Gak banyak yang bisa dipegang." Siapa bilang cowok suka cewek gendut. Kebanyakan cowok ga suka ce ndut tuh karna jelas boros makan, ga bisa urus diri sendiri, gimana mau ngurus keluarga.

"Gendut juga manis kok!" Paling byk umumnya cowok suka cewek yang sedang-sedang saja, ga gendut juga ga kurus, cenderung dikit ke montok jg byk disukai cowok. Ukuran gendut atau tidak mesti mengacu ke opini orang lain.

"Aku makan sudah dikit, kalau nggak makan bisa sakit" Kenyataannya makan nasi memang sedikit. Tapi cemilannya setiap jam. Alias nngak berhenti mengunyah.

"Coklat bisa bikin bahagia"Kenyataannya  makanan pembangkit mood tidak hanya coklat. Dan ada banyak cara lain untuk meningkatkan mood seperti spa dan luluran.

"Ah cara diet mu merepotkan. Ya sudahlah kalau sudah gendut toh sudah punya anak" Walah, siapa bilang kalau sudah punya suami lantas bebas makan dan tidak menjaga bentuk tubuh.

"Aku dulu kurus loh kayak kamu. Tapi sejak pny anak jadi endut! " Masa menyalahkan bayi nya. Kenyataannya berat bayi waktu lahir cuma 3 kg. Jadi kalau naik 12 kg itu mestinya di usahakan berat Mommy kembali ke berat semula setelah bayi lahir.

"Dia kurus pasti minum obat atau memang bawaan dari kerturunan"Kenyataannya 70% tubuh di bentuk oleh pola dan kebiasaan. Minum obat pun hanya bisa bertahan sejenak jika tidak di barengi usaha.


KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun