Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe

Air Mata Persahabatan

26 Maret 2019   13:56 Diperbarui: 26 Maret 2019   14:20 27 3
Lebih lima belas tahun putus kontak sama sekali, terakhir kami bertemu saat saya dinas di Balikpapan dan dia lagi mengadakan kunjungan ke Balikpapan, kami bertemu di rumah makan, seperti biasa setiap kami bertemu, berebut untuk minta di do`a kan, terakhir ketemu dia men do`a kan saya, karena saya lebih dulu meminta dia untuk di do`a kan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun