Memahami untuk memelihara kesadaran berbangsa dan bernegara indonesia dalam porsi pendidikan menjadi hal yang penting. Suguhan media massa tentang era politik menjelang pemilihan presiden 2024 nampaknya harus dikontrol dengan historiografi dan memori kolektif bangsa dalam mewujudkan cita-cita negeri ini. Ketika sekelompok elite politik dan masyarakat tertentu mulai membayangkan untuk tidak lagi menjadi bagian dari "NKRI", maka cita-cita indonesia sebagai negara kesatuan bangsa merdeka mulai terancam.
KEMBALI KE ARTIKEL