Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Suku Maya (Penguasa Benua Amerika Sebelum Kedatangan Bangsa Eropa)

21 Juni 2021   17:25 Diperbarui: 21 Juni 2021   17:46 1220 2
Peradaban Maya merupakan salah satu peradaban Amerika kuno yang sangat maju, Peradaban Maya terletak di Amerika Tengah dan berkembang dari tahun 2000 SM sampai dengan 1600 SM, peradaban Maya ini juga dikenal dengan bangsa Yunani dari Amerika. Peradaban Maya ini tumbuh dan berkembang seperti polis-polis yang ada di Yunani. Wilayah peradaban Maya meliputi Semenanjung Yukatan (Meksiko), Honduras, dan Guatemala. Wilayah suku Maya berbatasan dengan Laut Samudera Pasifik di sebelah barat dan Laut Karibia di sebelah timur, pusat peradaban bangsa Maya terletak di Semenanjung Yukatan. Para arkeolog menganggap kuil-kuil dari Peradaban Maya dianggap sebagai keajaiban dari arsiktektur kuno.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun