Di hari-hari terakhir bulan Ramadan ini ada satu kegiatan yang sangat saya rindukan yaitu melakukan I'tikaf. I'tikaf yang berarti berdiam diri di masjid dengan niat utama adalah beribadah kepada Allah terutama sebagai moment untuk muhasabah dan instrospeksi diri atas perbuatan-perbuatan yang pernah kita lakukan.
KEMBALI KE ARTIKEL