Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Hujan, Fenomena Alam Paling Digemari

4 Maret 2019   14:42 Diperbarui: 4 Maret 2019   15:07 331 0
Hujan merupakan fenomena alam yang sangat digemari kebanyakan orang. Kenapa hujan bisa digemari? Bagi para petani hujan digemari karena membantu pekerjaan mereka untuk menyiram tanaman- tanaman. Hujan digemari karena kesegarannya, bagi anak-anak bermain air hujan adalah hal yang menyenangkan. Selain itu, suara rintikan hujan membuat suasana menjadi terasa menenangkan. Karena itu hujan menjadi fenomena alam yang paling digemari oleh kebanyakan orang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun