Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Fasilitas Cuci Tangan yang Mudah Digunakan oleh Semua, Mungkinkah Ada?

22 Desember 2020   22:30 Diperbarui: 22 Desember 2020   22:39 198 2
Keberadaan COVID-19 memaksa setiap orang untuk melaksanakan protokol kesehatan, tak terkecuali kaum difabel, anak-anak, dan orang lanjut usia. Hal ini menyebabkan pengadaan fasilitas cuci tangan yang dapat digunakan dengan mudah oleh semua orang termasuk penyandang disabilitas di berbagai tempat umum menjadi sesuatu yang penting demi memutus mata rantai COVID-19 di masyarakat. Namun fasilitas-fasilitas cuci tangan di berbagai tempat nyatanya masih belum banyak yang mudah digunakan oleh semua orang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun