Mohon tunggu...
KOMENTAR
Analisis

Kecurangan Pilpres Kian Nyata

31 Maret 2019   11:31 Diperbarui: 31 Maret 2019   11:43 7455 4
Dalam iklim demokrasi yang sehat tentu pemilunya jauh dari praktek-praktek kecurangan. Pemilu berjalan secara jujur dan adil tanpa ada hambatan intervensi dari kekuasaan yang mencoba memanipulasi jalan pesta demokrasi tersebut. Tapi apakah kondisi  demokrasi dan pemilu di Indonesia sudah berjalan sebaik dan sebersih itu?

Sepertinya potensi-potensi kecurangan itu sedikit demi sedikit telah memperlihatkan batang hidungnya. Bahkan politisi senior sampai memberikan ultimatum terhadap jalannya pemilu kali ini. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun