Mohon tunggu...
KOMENTAR
Financial

SBN Ritel Dorong Perbankan ke Jurang

8 April 2019   18:41 Diperbarui: 8 April 2019   18:54 61 0
Sepanjang 2019, Pemerintah Republik Indonesia (RI) berencana menerbitkan 10 seri surat berharga negara (SBN) ritel untuk pembiayaan anggaran/proyek negara. Direktur Surat Utang Negara Direktorat Jenderal Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko Kementerian Keuangan Loto Srinaita Ginting mengatakan, di tahun ini ada 10 instrumen S ritel yang bakal diterbitkan. Nilainya, setara 9-10 persen dari total Surat Berharga Negara (SBN) bruto sebesar Rp 825 triliun.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun