Mohon tunggu...
KOMENTAR
Filsafat Pilihan

Paradoks Sokratik sebagai Media Refleksi Diri

27 November 2024   20:50 Diperbarui: 27 November 2024   20:51 29 0
Jadi, setelah sekian lama, akhirnya aku berkesempatan membaca buku Dunia Sophie. Di salah satu bagian buku tersebut, termuat paradoks sokratik. Yang mana Socrates berkata bahwa, "Aku Mengetaui Satu Hal, Bahwa Aku Tidak Tau Apa-Apa".

Kutipan dari Socrates tadi selaras dengan perkataan Imam Al-Ghazali yang mengatakan bahwa manusia tergolong dalam 4 kelompok, yaitu
1. Seseorang yang tau (berilmu), dan dia tau kalau dirinya tau.
2. Seseorang yang tau (berilmu), tapi dia tidak tau kalau dirinya tau.
3. orang yang tidak tau dan mengetaui bahwa ia tidak tau.
4. orang yang tidak tau dan tidak mengetaui bahwa ia tidak tau.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun