Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Ilmu Pengetahuan dan Teknologi

7 Januari 2021   18:16 Diperbarui: 7 Januari 2021   18:24 201 4
Kemajuam suatu bangsa tergantung pada ilmu pengetahuan dan tekhnologi. Dengan demikian ilmu pengetahuan dan tekhnologi merupakan variabel utama dalam pembangunan bangsa itu sendiri. Meihat dan merasakan kemajuan tekhnologi yang semakin maju dan berkembang pesat saat ini olehnya itu, kita perlu membenahi diri agar kemajuan bangsa seiring dengan lajunya tekhnologi.

Pendidikan merupakan satu kebutuhan yang tidak terlepas dari ruang lingkup kehidupan manusia. Pendidikan telah ada sejak peradaban manusia. Oleh karena itu dalam kehidupan manusia pendidilan sangat diperlukan, baik formal maupun informal. Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana secara etis, sistematis, intensional dan kreatif dimana setiap manusia mengembangkan potensi diri, kecerdasan dan pengendalian diri serta keterampilan untuk membuat dirinya berguna dan bermanfaat di masyarakat.

Definisi pendidikan menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia yakni perubahan tingkah laku dan sikap seseorang atau sekelompok orang dalam usahanya mendewasakan manusia lewat pelatihan dan pengajaran.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun