Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hukum Pilihan

Dua Dasawarsa Mahkamah Konstitusi: Peran Agam di Tengah Pasang Surut Impresi Masyarakat

6 Juli 2023   15:07 Diperbarui: 6 Juli 2023   15:28 698 2
Kehidupan dalam bernegara pada umumnya mengakui adanya supremasi konstitusi. Konstitusi merupakan hukum dasar (undang-undang dasar) yang menjadi pedoman dalam menyelenggarakan suatu negara. Negara yang memegang prinsip supremasi konstitusi menempatkan undang-undang dasar berada di atas segala peraturan perundang-undangan yang lain.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun