Batik merupakan karya seni kain yang telah menjadi ciri khas dan kebanggaan budaya Indonesia. Batik paling terkenal ada pada Kota Pekalongan, yang disebut juga Kota Batik. Setiap daerah di Indonesia memiliki motif yang berbeda. Motif pada batik dapat terinspirasi dari kebudayaan atau lingkungan suatu daerah, dan juga alam sekitarnya. Salah satu contohnya adalah motif pada Batik Tangerang. Sekarang, motif pada Batik Tangerang ada apa saja, sih?
KEMBALI KE ARTIKEL