Senin, 31 Juli 2023 Mahasiswa KKN 56 Kelompok 19 UIN Gusdur Pekalongan lakukan penyuluhan anti bullying di SDN Babakan Bodeh. Penyuluhan ini merupakan salah satu progam kerja kelompok 19 yang bertujuan mengantisipasi adanya bullying di lingkungan sekolah, serta untuk meningkatkan kesadaran dan pemahaman tentang masalah bullying.Â
KEMBALI KE ARTIKEL