Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bandung

Wujudkan Digitalisasi Pengelolaan Surat dengan Aplikasi "SuratKu"

5 Januari 2025   08:29 Diperbarui: 5 Januari 2025   08:29 32 0
Dalam era digital saat ini, transformasi teknologi telah menjadi kebutuhan mendesak untuk meningkatkan kualitas pelayanan publik, termasuk di wilayah pedesaan. Telkom University, melalui program Pengabdian kepada Masyarakat, menjalin kerjasama dengan Desa Tenjolaya, Kecamatan Ciwidey, Kabupaten Bandung, untuk mengembangkan aplikasi pengajuan surat pengantar dan keterangan secara online. Program ini melibatkan dosen dan mahasiswa dari Program Studi Sistem Informasi, Fakultas Rekayasa Industri.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun