Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

PMM UMM 62 Mengasah Kreativitas dan Jiwa Bisnis Sejak Dini: Anak-Anak TK Baitul Makmur Berjualan di Bazar Mini

21 Februari 2024   21:08 Diperbarui: 18 Maret 2024   21:04 143 0
Universitas Muhammadiyah Malang Program Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM) adalah kegiatan pendampingan dan pelayanan mahasiswa untuk pengembangan dan pemberdayaan masyarakat dalam menerapkan ide-ide kreatif atau perubahan sosial ke arah yang lebih baik. Kegiatan Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM) ini adalah untuk mengaplikasikan Hilirisasi hasil Penelitian Universitas Muhammadiyah Malang (UMM). Kegiatan Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM) dilaksanakan oleh kelompok 62 gelombang 4 tahun 2024, yang beranggotakan Mico Permana Zulkarnain (202110160311555) selaku koordinator, Kurnia Dwi Fadilla (202110160311492), Lazuardi Gibrani Ramadhan (202110160311543), Arianti Oktaviani (202110160311564), Kartika Rahayu (202110160311576) dengan Dosen Pembimbing Lapang (DPL) Muhammad Wildan Affan, S.E, M.S.A.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun