Sudah lebih dari dua tahun pandemi Covid-19 menghantui negara kita, Indonesia. Pandemi ini membawa cukup banyak dampak negatif bagi kehidupan masyarakat bahkan negara Indonesia ini sendiri. Tidak hanya sektor kesehatan yang dikacaubalaukan oleh pandemi ini, tetapi sektor perekonomian juga menjadi sektor utama yang dilumpuhkan oleh ganasnya virus Covis-19.
KEMBALI KE ARTIKEL