Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN Undip Desain Tata Letak Iluminasi Area Lapangan Sumurboto untuk Meningkatkan Keamanan dan Kenyamanan Warga

5 Januari 2024   14:16 Diperbarui: 5 Januari 2024   14:39 93 0
Semarang, 04 Januari 2024 - Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Diponegoro (Undip) di Kelurahan Sumurboto, Kecamatan Banyumanik, Kota Semarang, mendesain tata letak iluminasi area lapangan Sumurboto menggunakan software Dialux. Desain ini bertujuan untuk meningkatkan keamanan dan kenyamanan warga yang menggunakan lapangan tersebut. Desain ini digabungkan dengan masterplan Lapangan Sumurboto yang juga didesain oleh Mahasiswa KKN Undip. Dalam rancangan yang dibuat, akan ada beberapa fasilitas yang terdapat di Lapangan Sumurboto, seperti lapangan bola, jogging track, taman, kios UMKM, dan fasilitas olahraga lainnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun