Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Meari Bakery: Dari Hobi Membuat Kue Menjadi Bisnis Sukses di Tengah Kesibukan Kuliah

25 November 2024   21:34 Diperbarui: 25 November 2024   21:51 221 0
Di era perkembangan teknologi dan digitalisasi, banyak usaha mikro, kecil, dan menengah mulai tumbuh dengan cepat melalui pemanfaatan media sosial sebagai alat promosi. Salah satu contoh UMKM yang sukses dalam memanfaatkan peluang ini adalah MeariBakery, usaha kuliner yang didirikan oleh Mary Priskila, seorang mahasiswi semester akhir . MeariBakery menunjukkan bahwa dengan tekad dan kerja keras, seorang mahasiswa mampu memulai bisnis dari awal dan mencapai kesuksesan meskipun masih menempuh pendidikan tinggi.MeariBakery berdiri pada bulan Desember 2020, bermula dari minat Mary dalam menciptakan brownies dan soft cookies yang lezat. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun