Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Pengendalian Limbah Gelas Minuman Menjadi Piring Rege di Desa Langon, Kecamatan Ponggok, Kabupaten Blitar

20 Juli 2021   19:14 Diperbarui: 20 Juli 2021   19:20 153 1
Kabupaten Blitar(21/06)- Tim Kuliah Kerja Nyata Pulang Kampung Universitas NegeriMalang melaksanakan program kerja workshop ibu-ibu PKK di Desa Langon, Kecamatan Ponggok. Workshop ini di laksanakan dengan latar belakang belum adanya kegiatan pengolahan limbah di Desa Langon. Limbah yang digunakan adalah ring gelas bekas minuman plastik. Limbah plastik ini kemudian diolah oleh tim KKN Pulang Kampung Universitas Negeri Malang bersama ibu-ibu PKK menjadi sebuah piring rege.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun