Stroke adalah salah satu Penyakit Tidak Menular (PTM) yang menjadi penyebab kematian nomor dua di dunia setelah penyakit jantung. Apa itu stroke ? Stroke adalah gejala-gejala defisit fungsi syaraf yang diakibatkan oleh penyakit pembuluh darah otak, baik berupa penyempitan, penyumbatan maupun pecahnya pembuluh darah.Â
KEMBALI KE ARTIKEL