Daging merupakan salah satu makanan yang sering dikonsumsi oleh banyak orang. Daging yang dikonsumsi dapat berupa daging ayam, daging kambing, dan daging sapi. Berbagai macam olahan daging sapi seperti rendang, gulai, semur dan sate maranggi pastinya menjadi makanan favorit bagi orang banyak.
KEMBALI KE ARTIKEL