Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

YouTube sebagai Bahan Belajar Mahasiswa Online

6 Juli 2021   12:44 Diperbarui: 6 Juli 2021   12:57 34 1
Yogyakarta -- Program Studi Komunikasi Penyiaran Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta telah melaksanakan Kuliah tamu secara online pada jam mata kuliah Profesi Komunikasi Dakwah. kuliah tamu dilaksanakan pada Rabu (3/6) yang diikuti oleh mahasiswa KPI angkatan 2018. Pada kesempatan kali ini, Dosen KPI mengundang narasumber terbaik yaitu Mohd. Agoes Aufiya, S.IP., M.A., Phil, yang merupakan Conten Creator, Ketua PCIM India serta Dosen FISIPOL Universitas Muhammadiyah Malang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun