Sudah hampir 10 bulan covid-19 ini ada di Indonesia. Hingga sampai saat ini belum menunjukkan tanda-tanda akan berakhir. Bahkan penambahan kasus saat ini semakin meningkat. Dengan adanya pandemik ini memberikan dampak diberbagai aspek kehidupan salah satunya di aspek pendidikan. Pada saat di bidang pendidikan banyak pihak yang terkena dampak Pandemi Covid-19, beberapa diantaranya yaitu guru, siswa dan orang tua. Hingga saat ini proses pembelajaran di sekolah pun dilakukan secara daring (dalam jaringan), sehingga siswa diharuskan untuk belajar di rumah masing-masing. Hal ini tentunya menimbulkan berbagai kendala yang dirasakan secara langsung oleh guru, siswa, dan orang tua.
KEMBALI KE ARTIKEL