Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hukum Pilihan

Berita Daftar Finalis Pemimpin Terkorup versi OCCRP Semakin Ramai Setelah Dihapus dari Situs Sebuah Media

1 Januari 2025   15:01 Diperbarui: 1 Januari 2025   15:01 395 10
Pada penghujung tahun 2024, menjelang malam tahun baru 2025, Indonesia mendapat kabar yang cukup mengejutkan bagaikan sebuah kado pahit di saat pesta akan dimulai.

Semuanya itu terjadi dengan berita yang dilansir CNN terkait masuknya mantan Presiden ke-7 Indonesia, Joko Widodo (Jokowi), dalam daftar finalis Person of the Year 2024 untuk kategori "Kejahatan Organisasi dan Korupsi" yang dirilis oleh Organized Crime and Corruption Reporting Project (OCCRP). (Sumber: https://www.occrp.org/en/person-of-the-year/bashar-al-assad)

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun