Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hobby Pilihan

Hati-Hati Membeli Karya Banksy, Pablo Picasso, dan Andi Warhol Palsu di Italia

12 November 2024   20:13 Diperbarui: 12 November 2024   20:18 195 6
Baru-baru ini, dunia seni digemparkan oleh skandal pemalsuan karya seni yang berhasil dibongkar oleh pihak berwenang Italia.  (Sumber: Reuters, 11 November 2024)

Sebuah jaringan pemalsuan seni berskala besar yang tersebar di seluruh Eropa telah mengedarkan ribuan karya palsu dengan mengatasnamakan beberapa seniman ternama, seperti Banksy, Pablo Picasso, dan Andy Warhol, hingga para tokoh seni abad ke-19 dan 20 seperti Claude Monet dan Vincent Van Gogh.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun