Di tengah dinamika perbankan lintas geografi yang berkembang, muncul fenomena menarik di wilayah yang disebut sebagaiĀ Indo-Bulan Sabit (Indo-Crescent Region). Wilayah ini, yang membentang dari Afrika Timur melalui Timur Tengah hingga India, negara-negara ASEAN (Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara dan Indonesia termasuk di dalamnya), dan Australia, menjadi pusat perhatian dengan kontribusinya yang signifikan terhadap lembaga keuangan global.