Calistung (membaca, menulis, dan berhitung) merupakan tiga kegiatan yang tidak dapat dipisahkan dari pembelajaran di kelas rendah maupun kelas tinggi. Di kelas rendah, siswa diajarkan untuk bisa membaca huruf demi huruf, menuliskan huruf dan angka, serta berhitung dengan benar.
KEMBALI KE ARTIKEL