Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Kunjungan Mahasiswa KKN Kolaboratif 081 ke Rumah Produksi Edamame Dusun Curah Kates

1 Agustus 2024   22:49 Diperbarui: 2 Agustus 2024   02:35 89 0
Klompangan,23 juli 2024-kelompok 081 dari program KKN kolaborasi telah melakukan survey UMKM lokal desa klompangan dengan membantu dalam produksi dan pemasaran kripik edamame,produk andalan dusun curah kates.Kegiatan ini di sambut hangat oleh pekerja dan pemilik rumah produksi kripik edamame.

Kripik edamame,camilan gurih renyah terbuat dari edamame asli,produk ini menjadi unggulan dusun curah kates.Dalam kegiatan ini mahasiswa kkn kolaboratif berkontribusi dalam pembuatan kripik edamame.
Dalam wawancara dengan pemilik kripik edamame menyampaikan "Baru pertama kali anak KKN datang ke rumah produksi ini,dari tahun lalu hanya ada anak magang dari berbagai universitas,kedatangan kalian juga sangat bermanfaat bagi pemasaran secara online"

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun