Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pesona Keindahan Candi Sambisari

11 Juni 2024   21:23 Diperbarui: 11 Juni 2024   22:28 124 1
Kabupaten Sleman memiliki beberapa candi yang menarik untuk dijelajahi. Salah Satunya adalah candi sambisari, Sebuah candi Hindu yang terletak di Dusun Sambisari, Desa Purwomartani, Kecamatan Kalasan, Kabupaten Sleman, Yogyakarta. Meski mungkin tidak sepopuler Candi Prambanan, Candi Sambisari memiliki pesona tersendiri yang membuatnya layak untuk dikunjungi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun