Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Kolaborasi Peduli Lingkungan, Mahasiswa KKN Universitas Tidar dan MI Al-Iman Sukomulyo Ciptakan Tempat Sampah dari Galon Bekas

30 Juli 2024   22:23 Diperbarui: 30 Juli 2024   22:26 25 0
Dalam rangka menyadarkan pola hidup sehat, mahasiswa KKN Untidar menyelenggarakan sosialisasi pola hidup sehat terhadap siswa-siswi MI Al-Iman Sukomulyo, kecamatan Kajoran, kabupaten Magelang. Bentuk kepedulian ini merupakan aksi nyata dari salah satu program KKN dengan tujuan menumbuhkan kesadaran akan pola hidup sehat sejak dini, agar menumbuhkan kebiasaan baik hingga dewasa kelak sehingga menciptakan lingkungan yang sehat dan baik. Sosialisasi pola hidup sehat ini diisi oleh salah satu anggota KKN, Adhitya Febriansah (21) mahasiswa Agroteknologi angkatan 2021. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun