Universitas Pendidikan Indonesia kembali menyelenggarakan program Kuliah Kerja Nyata (KKN) pada tahun 2022 mengangkat tema “KKN Tematik Pemberdayaan Masyarakat Berbasis SGD’s Desa”. KKN Tematik kelompok 104 yang dibimbing oleh Dosen yang bernama Dr. Elis Mediawati, S.Pd., SE., M.Si.CA mengangkat tema ‘Desa Tanpa Kemiskinan” dilaksanakan di Desa Bojongemas, Kecamatan Solokanjeruk, Kabupaten Bandung secara Luring dengan menerapkan protokol kesehatan di daerah setempat.Kegiatan KKN Tematik ini dilakukan pada tanggal 11 Kuli 2022 sampai dengan 10 Agustus 2022.
KEMBALI KE ARTIKEL