Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hukum

Sistematika Kedaulatan Negara

22 Maret 2020   18:51 Diperbarui: 22 Maret 2020   18:52 103 0
Tahukah anda mengenai Ius Soli dan Ius Sanguinis? Ius Soli adalah hak dimana seorang masyarakat memiliki hak kewarganegaraan berdasarkan tempat ia lahir, dalam artian bahasa latinnya Ius Soli adalah hak untuk wilayah. Sedangkan Ius Sanguinis adalah hak dimana seorang masyarakat memiliki hak kewarganegaraan berdasarkan keturunan atau kewarganegaraan orang tuanya, dalam artian bahas latin Ius Sanguinis adalah hak untuk lahir.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun