Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip Pilihan

Keindahan Baru di Sukabumi: Sunset Pantai Pandan Ujung Genteng

23 April 2024   16:08 Diperbarui: 23 April 2024   16:10 477 6
Daerah Selatan Sukabumi Jawa Barat terdapat berbagai macam pantai di pesisirnya. Ada pantai yang sudah terkenal oleh orang-orang ada pula yang masih belum dikelola pemerintah derah. Pantai yang sudah dikelola pemerintah daerah dapat dengan mudah dikunjungi dan terdapat berbagai macam fasilitas di sana. Ada warung- warung, kamar mandi, mushola dan gubuk-gubuk untuk istirahat. Pantai yang sudah terkenal di Selatan Sukabumi yaitu Pantai Ujung Genteng, Pantai Pangumbahan, Pantai Cikaret, dan banyak lagi. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun